PAM Jaya dan Kejati DKI Kolaborasi Hadapi Percepatan Pengembangan SPAM – ZonaTalk
INDOPOS.CO.ID – DKI Jakarta saat ini terancam tenggelam. Informasi terakhir, sebanyak 12 ribu liter per detik air tanah di Jakarta digunakan untuk kebutuhan sehari-hari. Menyikapi hal itu, PAM Jaya dan Kejaksaan Tinggi (Kejati) DKI Jakarta melaksanakan koordinasi dan kolaborasi sebagai langkah strategis dalam menghadapi transisi kontrak konsesi dan percepatan pengembangan SPAM di DKI Jakarta. “Kami […]
ZONATALK
Sumber: IndoPos.co.id>