Perluasan Transaksi Non-tunai, Bank DKI Kerja Sama dengan Bank NTT – ZonaTalk
INDOPOS.CO.ID – Dalam semangat kolaborasi dan mewujudkan perluasan penerapan transaksi non-tunai di seluruh Indonesia melalui sinergi BPD-SI, Bank DKI tanda tangani kerja sama perluasan akseptasi serta co-branding JakCard dengan Bank NTT. Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Ritel & Syariah Bank DKI, Babay Parid Wazdi dan Direktur Utama Bank NTT, Harry Alexander Riwu Kaho tersebut merupakan kelanjutan […]
ZONATALK
Sumber: IndoPos.co.id>