PPATK Ungkap Dana ACT Mengalir Diduga ke Al-Qaeda – ZonaTalk
INDOPOS.CO.ID – Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) mengungkap, adanya aliran dana terlarang dari lembaga filantropi Aksi Cepat Tanggap (ACT) ke dugaan kelompok yang dicap teroris. Menurut Kepala PPATK Ivan Yustiavanda, transaksi mencurigakan tersebut mengalir ke salah satu anggota Al-Qaeda dari 19 orang yang ditangkap pemerintah Turki. “Beberapa nama PPATK kaji berdasarkan kajian dan […]
ZONATALK
Sumber: IndoPos.co.id>